(Painews.id) Bukit Tinggi— Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh, Untuk mengingat pentingnya sebuah wadah untuk menyatukan Warga Lubuk basung yang berdomisili di Kota Bukittinggi sebagai mana sebelumnya sudah dibentuk sebuah Ikatan Keluarga Sri Antokan di Bukittinggi (IKSA ).
Tidak lain tidak hanya dengan tujuan untuk kebersamaan dan menjalin Siratulrahmi sesama kita diperatauan,
Dikok Sanang baimbau,sakik bajanguak, tibo kemalangan baamboan. Maka dari itu kami atas pengurus ngin merintis kebali agar persatuan kini ini terjalin kembali.Ikatan Keluarga Sri Antokan ( IKSA).
yang telah terbentuk selama ini.
Dengan susunan kepengurusan Sbb.
Ketua Umum,
H.Harman SE.
Ketua Harian Drs.Prinaldi Dt Rang kayo.Tan pahlawan M.Pd.
Sekretaris Rahmat Dedy.ST.
Wakil Sekretaris.I.
Sartina.
Wakil Sekretaris II.
Afnizar S.Sos.
Bendahara.Nurlaili.M.
Bapak²/Inyiak/Ibuk² dan Sdr² anggota grup serta warga Lubuk Basung yang berdomisili di Bukittinggi dan sekitarnya yang kami hormati, izinkan kami menyampaikan latar belakang berdirinya Ikatan Keluarga Sri Antokan Bukittinggi,kerangka berfikir tokoh/urang tuo kito masa lalu bahwa semakin banyaknya warga Lubuk basung yang merantau ke Bukittinggi dan sekitarnya Baik yang bekerja sebagai PNS/ASN,Pengusaha maupun sebagai wirausaha maka perlu dibentuk suatu wadah atau organisasi yang bergerak dibidang Sosial Kemasyarakatan. Wadah ini bertujuan untuk menjalin dan mempererat tali silaturrahim baik sesama warga Lubuk basung maupun dengan rang sumando.kemudian ruang lingkup wilayah rantau adalah Kota Bukittinggi dan termasuk wilayah Agam Timur,sedangkan untuk wilayah negeri asal adalah Kecamatan Lubuk Basung lamo (masuk nagari Batu kambing,Sitalang dan Sitanang)dan sekarang sudah dimekarkan menjadi Kecamatan IV Nagari, artinya wilayah negeri asal Kecamatan Lubuk Basung dan Kecamatan IV Nagari, hal ini kami sampaikan merupakan Lupo² maingekan terutama bagi bapak/ibuk/sdr/anak kemenakan yang baru masuk anggota,Demikian disampaikan atas perhatiannya diucapkan terima kasih ttd pengurus (Bj.Rahmat /H.Harman.SE.).