(Painews.id)Tulang Bawang-Bupati Tulang bawang Hj. Winarti Di Dampingi Sekda Anthoni Melaksanakan Shalat Idul Adha Di Masjid Baiturahman Jl Litas Timur Menggala Pada Hari Jum’at 30 juli Kemarin.
Dalam Sambutannya Hj Winarti menyampaikan” dalam keadaan shalat idul adha ini kita jamaah shalat harus mengikuti aturan protokol kesehatan yg telah di sediakan oleh panitia shalat idul adha,” Kata Winarti.
Shalat Idul Adha ini walaupun kita dalam keadaan Covid-19 kita Semua harus menjalankan pemerintah allah Swt yaitu kita wajib melakukan shalat Hari raya IDUL ADHA dan Berkurban bagi yg mampu untuk melaksanakanya, Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang Alhamdulillah Tahun Ini Melakukan Hewan Kurban, Sapi, Kerbau Dan Kambing.
Dan juga saya mengharapkan dengan panitia kurban dalam pemberian daging kurban kalau bisa yg mendapatkan kupon daging harus di antar ke tempat warga atau kerumah yg menerimanya, Mudah-mudahan bantuan daging ini bisa membantu warga, Harap Winarti.
Di Tempat Yang Sama Ketua MUI Tulang Bawang Ustad Yantori menyampaikan” dalam Pembagian daging kurban nanti kita akan anter kerumah-rumah karena Untuk Menghindari Anterian Karna Sekarang dalam keadaan musibah wabah Covid-19 ini, “Ujar ustadYantori.
Turut hadir dalam shalat IDUL ADHA Sekda tulang bawang pejabat Eselon ll dan lll ketua Mui Ustad Yantori, Ustad Sanusi selaku Imam Shalat Idul Adha Dan Jama’ah masyarakat.(wr)