(Painews.id)METRO —Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Metro menerjunkan personil dan relawan bersama tim gugus Covid-19 dalam sosialisasi penegakan disiplin mematuhi protokol kesehatan, Sabtu (06/06/20).
Kepala Pelaksana BPBD Kota Metro Pansuri mengatakan, Menuju New Normal dan wabah pandemi Covid-19 masih tetap ada perlunya memberikan pemahaman kepada masyarakat. Seluruh personil dan relawan ikut dalam apel gabungan yang berlangsung di Simpang Tiga Masjid Tagwa Kota Metro.
[7/6 23.02] F: Menuju New Normal bukan berarti pandemi Covid-19 ini akan hilang, Menurut para ahli diprediksikan virus Corona akan hilang dalam waktu yang cukup lama.
Tentunya tugas kita bersama dengan pemerintah mensosialisasikan kepada masyarakat. Pemahaman ini perlu, Agar masyarakat mengerti bahwa New Normal adalah langkah menuju kehidupan yang baru dari sebelumnya dengan tetap mewaspadai bahwa Covid-19 masih ada.
[7/6 23.03] F: Lanjut Pansuri, Allhamdulillah sore ini kami BPBD Kota Metro beserta seluruh personil dan relawan ikut bersama tim gugus tugas Covid-19 terjun langsung ke masyarakat untuk mensosialisasikan penegakan disiplin dalam mematuhi protokol kesehatan.
[7/6 23.06] F: Mengingat saat ini seluruh ruang publik yang ada di Kota Metro mulai normal. Tujuan kegiatan ini kami mengajak masyarakat untuk selalu mengikuti pola hidup bersih, Dengan rajin mencuci tangan, Selalu menggunakan masker dan tetap menjaga jarak ( physical distancing). Dengan kegiatan lanjutan ini, Kita berharap mendapatkan respon yang lebih baik dari masyarakat Kota Metro�?, ungkap Pansuri.
Ditempat yang sama, Sayuti salah satu relawan dari Kelurahan Metro Pusat mengatakan, Seluruh personil dan relawan sudah mendapatkan pembekalan protokol kesehatan dan bergabung bersama tim gugus tugas Covid-19 Kota Metro dalam mensosialisasikan kepada masyarakat
[7/6 23.06] F: Kami relawan dan personil BPBD Kota Metro bersama tim gugus tugas Covid-19 akan melakukan patroli skala besar dalam rangka menuju persiapan hidup New Normal serta mensosialisasikan dan mematuhi protokol kesehatan kepada masyarakat�?.
[7/6 23.07] F: Sebelumnya kami seluruh relawan dan personil telah mendapatkan pembekalan pedoman guna mengedukasi dan memberi pemahaman yang benar pada masyarakat tentang protokol kesehatan.
“Dengan bekal tersebut kami mengajak masyarakat untuk mengikuti protokol kesehatan dan menerapkan pola hidup bersih. Tentunya dalam hal ini perlu kesadaran dari masyarakat yang dimulai dari diri sendiri. Kami seluruh relawan berjumlah 75 orang diseluruh wilayahnya masing – masing yang ada di Kota Metro secara bergantian akan mengikuti kegiatan ini. Kami harap Covid-19 segera usai khususnya di Kota Metro yang kita cintai�?, papar Sayuti.,(Padil)